Cara Mematikan Klik Kanan Di Website

Cara Mencegah, Disable Klik Kanan & Menyembunyikan View Source
"Cara agar blog tidak di copy paste" lalu ganti lagi jadi "bagaimana cara mencegah klik kanan di website" dan seterusnya berhenti pada judul diatas. Hal ini mungkin karena artikel ini memang mencakup semua pertanyaan tersebut, yaitu :
1. Cara Mencegah atau Disable Klik Kanan.
2. Menyembunyikan Kode Sumber halaman / Hide Source Kode.
3. Mencegah CTRL + U dan HOT KEYS lainnya.
Mencegah KLIK Kanan
Seseorang membatasi aksi klik kanan pada web atau blog biasanya dengan tujuan agar website tidak disalin oleh sembarang orang, apalagi jika konten website pada halaman dimaksud adalah berisi file - file berlisensi dan mahal harganya. Sehingga mematikan KLIK kanan perlu jurus jitu dengan panduan step by step berikut dalam Anti Klik Kanan serta disable source kode.

DISABLE KLIK KANAN ( COPY PASTE)
Melarang pengunjung web melakukan copy paste sama halnya dengan disable klik kanan pada mouse. Klik kanan tidak hanya dilakukan saat browsing di dekstop namun pada perangkat nan canggih hal ini mungkin saja dapat dilakukan. Pada artikel ini semua cara - cara tersebut akan anda dapatkan.

MENYEMBUNYIKAN SOURCE HTML (kode Sumber)
Nah ini dia yang paling penting, dari semua tutorial yang saya temukan membahas tentang mencegah klik kanan dsb... namun hal ini tidak disadari bahwa walaupun kita telah melarang dan klik kanan telah di disabled, nyatanya source kode masih bisa dilihat oleh pengunjung web. Otomatis dengan Melihat Source Kode output HTML, copy paste bisa dengan mudah dillakukan bukan? Oleh sebab itu artikel ini adalah solusi untuk menemukan cara terbaik dan benar untuk benar2 mengamankan isi website (output HTML) agar tidak terlihat dan ditampilkan dalam mode sangat aman.

ANTI KLIK KANAN - SP_TILANG
Apa itu SP_TILANG?
SP_Tilang adalah suatu fungsi Java script yang membantu anda untuk mencegah aktivitas klik kanan oleh pengunjung pada halaman web atau blog. Istimewanya adalah Tidak hanya untuk disabled klik kanan namun juga sekaligus menyembunyikan source kode web blog anda dari browser pengunjung Termasuk Mencegah Fungsi tombol alternatif yang biasa dilakukan oleh pengguna seperti : CTRL + U, CTRL + S dan lain sebagainya.
Untuk Melihat DEMO bagaimana funsi dari Disabled Klik kanan ini bekerja, silahkan lihat di http://sptilang.appspot.com
Anda mungkin bertanya: Mengapa diblog ini disabled klik kanan tidak kami terapkan?
Jawab : Agar anda bisa mencopy artikel untuk belajar :D hehhehe.

Sp_Tilang adalah Open Source Yang direkomendasikan, Mengapa?
Script ini diciptakan pada mode aman dan bersifat open source, Motivasi saya terlahir ketika menyaksikan tutorial tetangga yang sepertinya membawa user ketempat yang suram. Menciptakan script berbahaya yang disertai link - link berbahaya, dimana suatu saat dapat membahayakan para pengguna. Untuk mengetahui ini memang seharusnya butuh ketelitian, apalagi jika source nya telah di enkripsi pasti kita tidak akan sadar bahwa didalamnya terdapat hal2 busuk. Kami merasa perlu memberi manfaat dari pengetahuan yang kami ketahui dengan cara yang benar dan ikhlas. Balallalala... bingung mau bilang apa lagi pokoknya... Sptilang ini berfitur : CEPAT, RINGAN, AMAN dan GRATIS untuk Siapa saja !

BAGAIMANA CARA MENGGUNAKAN DISABLE KLIK KANAN

Cara Hosting Google
Saya lebih merekomendasikan cara kedua ini Jika anda tidak mau repot, maka sebaiknya menggunakan file yang dihost digoogle saja. Sehingga anda tidak perlu mendownload file apapun. Selain itu, anda tidak perlu repot untuk update jika tersedia versi baru karna semua otomatis akan bekerja ketika kami mengupdate file tersebut. Cukup tambahkan script dibawah ini untuk menggunakan cara ini:
Anda bisa meletakkannya di diantara tag <head> ..</head> atau tag setelah <body>...
Untuk mencobanya, silahkan klik kanan pada website anda ... dijamin pasti berhasil 100%.

Disabled Klik kanan Khusus Untuk Blogger.com
Lalu bagaimana menerapkannya diblog versi blogger.com? apakah script ini dapat bekerja?
tentu saja... ini bahkan bisa lebih mudah.
Masuk ke Menu "TATA LETAK" Lalu Pilih tambahkan Widget ---> HTML/JAVACRIPT lalu pastekan dan simpan sorce dibawah ini:
Atau anda juga langsung menambahkannya kedalam file xml template blog, masuk ke template dan edit, letakkan sebaiknya setelah tag <head>. Setelah selesai silah cek keakuratannya.

Sumber:  blog.fispol.com
 
Dear Diary Blogger TemplateBlogger Theme distributed by FREE Templates 4U